Malas Menulis, Aplikasi Berikut Bisa Mengubah Foto Jadi Teks Dengan Mudah
Seperti halnya, aplikasi ini ada kekurannya tapi ada juga kelebihannya
Aplikasi pengubah gambar menjadi pdf dan text
Muin info – Di zaman serba canggih, terkadang kita malas menulis dan selain copy parste aplikasi ini punya banyak kelebihan. Aplikasi ini mungkin bisa cocok buat Anda yang malas menulis dan bisa menjadi solusi agar cepat mengerjakan tugas di sekolah, kantor dan hal lainnya.
Bagaimana? Apakah Anda tertarik? Di blog sederhan ini akan dibahas tentang aplikasinya
Nama aplikasinya Text Fairy, mungkin buat para ahli pembuat artikel sudah tidak asing dengan aplikasi tersebut. Tapi buat kita yang masih pemula kedengarannya masih asing.
Seperti halnya, aplikasi ini ada kekurannya tapi ada juga kelebihannya, untuk kekurangannya yaitu tidak bisa ambil tulisan bahasa arab. Untuk kelebihannya yaitu dapat mengambil semua gambar berupa tulisan menjadi text dan bisa di copas😁.
Untuk menggunakannya sangat mudah, Anda tinggal download aplikasinya lewat playstore atau juga bisa Disini, selanjutnya tinggal jalankan aplikasi. Ada banyak pilihan bahasanya termasuk bahasa Indonesia, tinggal Anda pilih bahasa sesuai selera.
Demikain penjelasan artikel aplikasi pengubah gambar menjadi sebuah tulisan atau text, semoga bermanfaat buat Anda yang malas menulis sebuah artikel dan bisa dengan mudah mengerjakan sebuah tugas Anda.